Senin, 17 April 2017

Giveaway BBI HUT 6

Akhirnya tiba juga di puncak acara #BBIHUT6 dan saya pun menyusul teman-teman member BBI yang lain membuat Giveaway Hop. 



Maafkan saya yang baru posting sekarang karena bingung ngubek-ngubek timbunan kolpri yang masih ada. Maklum beberapa sudah saya taruh di kafe buku dan saya hibahkan ke perpus lokal, karena rumah saya yang hanya seukuran kamar kos ini sudah nggak sanggup menampung banyak buku. Wkwkwkwk~~

Jadi ini dia persembahan dari saya untuk Giveaway Hop kali ini. Satu paket buku kolpri yang terdiri atas:

• (Never) Looking Back - Elvira Natali
• A Cup of Tea Menggapai Mimpi - Herlina P. Dewi, dkk



Nah caranya gampang saja kok:

1. Peserta berdomisili di Indonesia.

2. Follow twitter saya @KendengPanali atau instagram saya @kendengpanali follow juga twitter @BBI_2011 & @EventBBI

3. Follow blog ini melalui GFC atau email.

4. Share info giveaway ini dengan hashtag #BBIHUT6 dan jangan lupa untuk mention akun saya.

5. Sila share review buku saya yang kalian suka ke medsos kamu. (Yaa bantu promo dikit gakpapa ya *dikeplak*) Buku yang telah saya review bisa dilihat di index review

6. Tulis nama, alamat email, akun twitter, link share review dan alasanmu kenapa menyukai review buku tersebut di kolom komentar postingan ini.

7. Giveaway akan berlangsung selama satu pekan dan akan saya tutup pada 23 April 2017 pukul 23.59 WIB.

8. Jangan segan sapa & colek saya di twitter jika ada pertanyaan atau cuma sekedar ngobrol. Hahaha...

9. Yang terakhir good luck yaa 😘

22 komentar:

Unknown mengatakan...

Nama :Dini Auliana Putri
Email : dinieembemz@gmail.com
Twitter :!Dini_Auliana28
Link share review : https://twitter.com/Dini_Auliana28/status/853938932664250369
Alasan : Yang pertama karena aku memang excited banget sama bukunya. Aku suka dengan review kak Nurina karena diawal sudah menjelaskan tentang apa itu mahout. Pemaparan tokohnya mendetail. Review tersebut juga menjelaskan awal mula terjadinya konflik antara gajah dan manusia. Ya, seperti yang sudah dipaparkan, gajah memang butuh tempat tinggal yang nyaman, pun sama dengan manusia. Tapi pertanyaannya kenapa sebagian manusia selalu mengganggu kenyamanan makhluk lain? Ya itu tadi, karena sebagian manusia itu bersifat tamak. Yang paling aku suka dari review Rahasia Pelangi adalah karena karena kak Nurina menyelipkan beberapa quotes dalam buku tersebut, bikin tambah geregetan!

Kendengpanali.blogspot.com mengatakan...

Huhuu padahal sekarang suka males nyelipin quote πŸ™ˆ

Marfa Umi mengatakan...
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
Kendengpanali.blogspot.com mengatakan...

Ini review masih awal² ngeblog pakai hape makanya kurang rapi ya? πŸ™ˆ Tapi syukurlah kalau isinya lebih menarik dibanding tampilannya yg berantakan. Maafkan πŸ™

love smile mengatakan...

Nama: Desita Wahyuningtias
Email: desitaw97@gmail.com
Twitter: @desitaw97
Link share review: https://twitter.com/desitaw97/status/854135178972745729
Link share event: https://twitter.com/desitaw97/status/854135518589706240
Alasanmu kenapa menyukai review buku tersebut: bahasanya mengalir, penggambaran alurnya jelas dengan keunggulannya yang disebutkan secara spesifik tanpa mengurangi minat untuk membaca langsung. Emosinya dapet, jadi udah ikut-ikutan baper dulu... Smoga berkesempatan baca bukunya langsung suatu hari, doain ya kak?! hehe

Kendengpanali.blogspot.com mengatakan...

Yang bikin aja baper pas nulis reviewnya. Wkwkwk~~ Semoga segera berjodoh dengan trilogi novel ini yaa~~ Amiiiin πŸ™

Rico Martha mengatakan...

rico martha
ricko.mr@gmail.com
@richoiko
https://twitter.com/richoiko/status/854206264238198784
saya baca review mbak Ina yg buku itu lewat aggregator BBI. dan saya ngakak pada beberapa bgian. khususnya yang bagian bersalin tepat di bawah AC. duh maapkan ketidak sopananku menertawakan penderitaanmu ya Mbak Ina. tapi gaya nulis review pas bagian itu membuat saya ketiwi hihihi :D

Unknown mengatakan...

Nama: Rinita
Alamat email: rinivir90@gmail.com
Akun twitter: @Rinitavyy
Link share review: https://mobile.twitter.com/RinitAvyy/status/854083954105696256?p=v
Alasanku menyukai review buku tersebut: [Resensi] DΓ©essert - Elsa Puspita
Karena tulisan kak Elsa di buku yang satu ini memang menarik. Gaya bahasanya yang mengalir membuatku tak susah menyelesaikan bacaan sampai akhir. Dan konfliknya benar-benar terasa feel nya, itu poin penting, dan penyelesaiannya menutup buku ini begitu romantis itu tipe-tipe cerita kesukaanku.

Kendengpanali.blogspot.com mengatakan...

Rico jahat 😀😀 tapi memang kadang aku ngereview masih kepengaruh gaya bukunya. Kalo bukunya konyol ngereviewnya jadi konyol juga 😩

Kendengpanali.blogspot.com mengatakan...

Deessert emang unyu banget. Suka bacanya :))

Bety Kusumawardhani mengatakan...

nama: Bety Kusumawardhani
akun twitter: @bety_19930114
email: aki.no.melody@gmail.com
link share review: https://mobile.twitter.com/bety_19930114/status/854328710429790208?p=v

Aku menyukai kisah Kodi, si kodok sejak pertama kali membaca cupilkannya di teks buku pelajaran b. Ing kelas 5.. Aku suka review Kodi-nya kak Widi selain karena disebutkan kelebihan dan kekurangan buku secara detail, aku pun jadi kepikiran pohon hasil karya anak kak Widi.. Ditambah lagi di bawah ada foto dia yg unyu, jadi membayangkan ekspresi frustasi nya saat tidak berhasil menggambar pohon.. Harusnya kakak memfoto wajahnya waktu itu dan gambar pohon unik nya lalu diuplod di blog.. Kan aku penasaran πŸ˜‚

Kendengpanali.blogspot.com mengatakan...

Waaa makasih masukannya πŸ™

Gopong mengatakan...

Nama: Muhammad Syaiful Ramadhan
Akun Twitter: @gopong
Email: mohammedsyaif@gmail.com
Link share review : https://twitter.com/gopong/status/854751271114334209

Alasan mengapa memilih share review Sudut Mati:
Kemarin lagi nyari-nyari info buku thriller Indonesia dan nemu buku ini (Sudut mati) tapi masih ragu sama isinya. Kebetulan di blog ini ada resensi tentang novel tersebut. Resensinya cukup lengkap, tidak bertele-tele, gaya bahasanya juga bagus dan jadi pengen beli bukunya setelah baca review di blog ini. oh iya lupa....satu lagi saya jadi ingin belajar membuat resensi buku dari blog mba' ini. :)

Kitty mengatakan...

Nama: Kitty
Akun Twitter: @WoMomFey
Email: kitty.wibisono@gmail.com
Link share GA:
https://twitter.com/WoMomFey/status/854814283124809728
Link share review:
https://twitter.com/WoMomFey/status/854813898758803457

Alasanku menyukai review A Monster Calls sebenarnya sudah kutulis di kolom komentar review tersebut, tapi gpp deh kuulang lagi ya:

Tau gak sih! Aku baru saja menyelesaikan membaca buku ini. Dan itu juga gara-gara baca review ini! Dan beneran deh! Gak kebayang kalau apa yang menimpa Conor itu juga terjadi pada diriku yang masih remaja. Mungkin aku kalah telak menghadapi mimpi burukku sendiri.

Aku suka sekali dengan review buku ini karena meskipun informasi yang diberikan cukup padat, namun sama sekali gak mengandung spoiler dan justru bikin aku makin penasaran pengen baca langsung bukunya. And thanks for that, I really read the book! And it is an amazing story! Aku juga merasa tertampar dengan kisah2 yang dituturkan oleh sang Monster pada Conor. Segala sesuatu tidak selalu nampak seperti yang terlihat!

Bagian terbaik dan paling kusukai dari review tersebut adalah kalimat ini:
"Bahwa yang hitam belum tentu hitam dan yang putih nggak selalu beneran putih. Bahwa ada sisi buruk dalam sebuah kebaikan. Semakin luas arti kebaikan itu, semakin besar pula sisi buruknya. Dan begitu juga dengan kejahatan. Bahwa mungkin saja, ada innocence dan niat baik dalam sebuah kejahatan."

Buna Kaka mengatakan...

Nama : Yeyen Nursyipa
Akun twitter : @YeyenNursyipa
Email : 20yeyennursyipa@gmail.Com
Linkshare reviews : https://twitter.com/YeyenNursyipa/status/854854889565954048

Suka sama cara penyampaian isi novel di review-nya. Ngebandingin anak sendiri sama tokoh dalam fiksi 😁
Jadi tertarik buat baca buku yang namanya kabanyakan huruf z ini,
Ziggy Zezsyazeoviennazabrizkie.

Nunaalia mengatakan...

nama: Aulia
email: auliyati.online@gmail.com
twitter: @nunaalia
link share review: https://twitter.com/nunaalia/status/854923310123032576

Alasan kenapa menyukai review buku Three Women Looking For Love - Netty Virgiantini, karena judulnya langsung menarik perhatianku, tema-tema 'looking for love' gitu selalu bikin kepo. Blurb-nya, ya ampun.... mak-jleb nohok ulu hati! :D
Asli deh, karena review kakak aku jadi pengen banget baca buku ini. Kisah yang terjadi pada Jani, Rena dan Mona persis seperti pengalamanku dan tiga teman dekat, walaupun kami nggak sampai bersaing sengit seperti mereka. :D

Unknown mengatakan...

Esti
Twitter: @estiyuliastri
Email: estiyuliasti@gmail.com
Link share review: https://twitter.com/estiyuliastri/status/855072632357531648

Reviewnya menarik banget, kak. Yang aku tangkap dari review kak nurina, novel ini full konflik, full tokoh, full misterius! Hehe..

Rasa penasaranku plus keinginan melahap buku ini bertambah, saat selesai baca review ini. good job kak, racuuun :)

Unknown mengatakan...

Esti
Twitter: @estiyuliastri
Email: estiyuliasti@gmail.com
Link share review: https://twitter.com/estiyuliastri/status/855072632357531648

Reviewnya menarik banget, kak. Yang aku tangkap dari review kak nurina, novel ini full konflik, full tokoh, full misterius! Hehe..

Rasa penasaranku plus keinginan melahap buku ini bertambah, saat selesai baca review ini. good job kak, racuuun :)

Unknown mengatakan...

Nama: Rina Fitri
Email: Riinafitrii68@gmail.com
Akun twitter: @Rinafiitri
Link Share: https://twitter.com/Rinafiitri/status/855647448420696068
Link share review: https://twitter.com/Rinafiitri/status/855643519129493504
Alasanmu kenapa menyukai review buku tersebut: pertama buka index review, waah banyak banget review kak Nurina. Aku sampek bingung milihnya. Tapi akhirnya aku pilih review Jodoh untuk Naina. Karena ceritanya emang udah lumayan tau dari wattpad tp belum sempat baca karena keburu dihapus. Dan gara-gara baca review kakak tentang buku itu, aku jadi makin pengen bukunyaaa hehe

Puji P. Rahayu mengatakan...

Nama: Puji P. Rahayu
Email: prahayu(dot)pr(at)gmail(dot)com
Akun twitter:@Purahayu
Link Share Review: https://twitter.com/Purahayu/status/856003544624889856

Alasanku kenapa aku suka sama review ini adalah:
1. Aku emang udah penasaran banget sama Amba. Semenjak resensi Kak Yuska--kalo nggak salah--terbit sebagai resensi pilihan GPU, aku langsung jatuh cinta pada Amba. Apalagi, fiksi sejarah itu menjadi salah satu genre favorit akuh.
2. Mbak Ina berhasil membuatku kepo. Dalam artian, resensi-nya Mbak Ina memantik rasa penasaranku pada beberapa hal dalam Amba. Seperti, kenapa Bhisma nggak kemabli? Bagaimana hubungan Amba sekarang? Atau kenapa Amba terluka segitunya? Aku penasaran :"
3. Resensi Mbak Ina rapi bangeet. Bikin betah baca. Spoiler yang disajikan juga seperlunya. Wkwwkkw

Itu aja deh, mbak. Hohoho.
Maacih :D

Humaira mengatakan...

Nama : Humaira
Alamat Email : humairabalfas5@gmail.com
Akun Twitter : @RaaChoco
Link Share GA : https://mobile.twitter.com/RaaChoco/status/854477228653936640?p=v

Link Share Review :
1. https://mobile.twitter.com/RaaChoco/status/855659753782956032?p=v

2. https://mobile.twitter.com/RaaChoco/status/855663167233433600?p=v

3. https://mobile.twitter.com/RaaChoco/status/855664605154099200?p=v

4. https://mobile.twitter.com/RaaChoco/status/855665590589038592?p=v

5. https://mobile.twitter.com/RaaChoco/status/855666507711250432?p=v

6. https://mobile.twitter.com/RaaChoco/status/855667135472783360?p=v

7. https://mobile.twitter.com/RaaChoco/status/855667488062709762?p=v

8. https://mobile.twitter.com/RaaChoco/status/855667968629284864?p=v

9. https://mobile.twitter.com/RaaChoco/status/855668251774156800?p=v

10. https://mobile.twitter.com/RaaChoco/status/855949971786309632?p=v


Suka resensinya karena review-nya lengkap, rinci, tapi ga spoiler. Dari resensi yang aku share, beberapa adalah buku yang sudah aku baca, ada yang menjadi daftar WL-ku sejak lama, ada yang temanya kesukaanku, ada buku-buku yang ditunggu kelanjutannya, ada juga yang bikin aku penasaran karena menjadi bahan obrolan dan mendapatkan pujian plus respon positif di mesia sosial, juga karena authornya favoritku. Cerita dikupas dengan tuntas dan detail, alur, penokohan, setting, profesi, juga twist-nya.

Untuk buku yang aku baca, ketika aku baca resensi ka Ina, aku dibuat ingat kembali dengan jalan cerita, tokoh juga adegan yang ada di buku tersebut. Ada juga novel dari author favoritku, aku jadi tau ada salah satu karyanya yang begitu lepas saat penulisan, penentuan ending yang pas dan twist yang kompleks, novel yang jadi favorit ka Ina. Novel yang ada di WL-ku jadi pengen buru-buru ditebus setelah baca resensi ka Ina. Penjelasan akan novel bukan hanya sekedar isi cerita, tapi mengenai penulisannya yang baik, jalan ceritanya ok dan menyentuh hati, penyelesaian masalah yang pas, penentuan endingnya tepat, karakternya yang dikupas tuntas satu persatu, sampai ada salah satu novel yang semua tokohnya disukai sama ka Ina. Belum lagi quote-quote yang bertebaran juga pelajaran hidup yang bisa dipetik dari buku yang dibaca.

Afifah Mazaya mengatakan...

Nama: Afifah
Alamat email: afifahmazaya@gmail.com
Akun twitter: @afifahmazaya
Link share review: https://twitter.com/afifahmazaya/status/856165833134886913
Alasan menyukai:
Karena review ini seolah membawaku jatuh cinta lagi! Kepada bukunya, kepada makhluk bumi, kepada cinta.
Udah gitu aja, sih.
Aku suka bagaimana Kakak mendeskripsikan setiap bagian yang menurut Kakak harus masuk dalam review. Lugas, tapi manis. Kesan manis ini nggak boleh banget hilang karena bukunya manis.

Kakak bisa memberikan kesan yang sama dengan ketika membaca buku-buku itu sendiri. Manis, ya, manis. Seram, ya, seram. Buatku, memberikan kesan yang sama kepada pembaca ini bukan hal mudah. Soalnya, ada beberapa jenis buku yang sulit direview: yang nggak disuka banget (umm... ini sih kayaknya nggak usah kasih kesan yang sama, kan negatif ya) dan yang disuka banget. Kalau yang disuka banget kadang pengen langsung mengeluarkan kata-kata, tapi kata-kata itu seolah berdesakan sampai akhirnya macet. *ini kok curhat*

Pokoknya, tulisan Kakak teratur, jadi enak bacanya. Aku suka.

Tuh kan. Kalau suka banget dengan sesuatu, malah kata-kata jadi macet. Jadi, cuma itu yang bisa aku bilang dari review Kakak.

Pokoknya, ya, Kak:

Kau buat 'ku jatuh cinta lagi~~~~~~

Posting Komentar

 

Nurina mengeja kata Published @ 2014 by Ipietoon